Thursday , November 21 2024

Cara Mudah Cek Kuota Internet Indosat IM3 dan Mentari Terbaru 2017

Cara Mudah Cek Kuota Internet Indosat IM3 dan Mentari Terbaru 2017

Cara Mudah Cek Kuota Internet Indosat IM3 dan Mentari Terbaru 2017 – Untuk kamu pengguna Indosat entah itu IM3 ataupun Mentari atau bahkan yang terbaru yakni Indosat Ooredoo yang ingin mengetahui berapa sisa kuota paket data internet kamu, kamu dapat menggunakan cara-cara berikut ini untuk bisa mengetahui sisa pulsa, kuota internet, masa aktif dan informasi lainnya yang ada pada kartu Indosat kamu.

Sebenarnya ada beberapa cara yang dapat kamu gunakan untuk mengecek sisa kuota internet Indosat seperti melalui SMS, panggilan telepon, lewat aplikasi Indosat assistant yang bernama myCare Indosat dan lewat website resmi Indosat. Kamu bisa memilih cara yang paling mudah digunakan.

Cara Cek Kuota Indosat Ooredoo Terbaru

Cara cek kuota Internet ini dapat kamu gunakan untuk berbagai macam kartu Indosat malai dari IM3, Mentari dan kartu Indosat terbaru yakni Indosat Ooredoo. Penasaran dengan bagaimanakah cara mengeceknya? Simak ulasan berikut ini untuk mengetahui sisa paket Internet pada kartu Indosat kamu.

Cara Cek Kuota Internet Indosat Lewat SMS :

Untuk mengecek kuota internet Indosat Ooredoo menggunakan SMS, kamu bisa gunakan cara ini:

Baca juga:  Fakta Kecepatan Koneksi Internet: Perbedaan Mbps dengan MBps

Ketik Usage lalu kirim ke 363.

Cara Cek Kuota Indosat Lewat Panggilan Telepon :

  • Langkah pertama ketik *363# lalu Call atau Panggil.
  • Lalu pilih menu Internet, Nelp &SMS di nomor 2.
  • Selanjutnya pilih menu Status&Info di nomor 5.
  • Kemudian pilih menu Cek Kuota di nomor 1.
  • Dan pilih menu Paket Internet di nomor 1.
  • Secara otomatis kamu akan dikirimkan SMS sisa kuota internet yang bisa digunakan.
  • Selesai.

Cara Mudah Cek Kuota Internet Indosat IM3 dan Mentari Terbaru 2017

Cara Cek Kuota Internet Indosat Dengan Aplikasi

Cara Mudah Cek Kuota Internet Indosat IM3 dan Mentari Terbaru 2017

Beberapa Fitur Lain Yang Bisa Digunakan Pada Aplikasi Indosat:

  • Isi Pulsa
  • Informasi Promo
  • Cek Nomer Pribadi
  • Daftar Paket
  • Cek Kuota
  • Cek Bonus
  • Costumer Service

Cara Cek Kuota Indosat Lewat Situs Resmi :

  • Langkah pertama buka situs https://mycare.indosatooredoo.com/.
  • Kemudian login menggunakan akun kamu.
  • Lalu lakukan pendaftaran jika kamu belum punya akun.
  • Selanjutnya kamu bisa mengecek sisa kuota yang bisa kamu gunakan.
  • Selesai.

Bagaimana, caranya sangat mudah kan? Itulah cara mudah untuk cek kuota Internet Indosat terbaru 2017. Semoga ulasan di atas bisa memantu kamu yang kebingungan ketika ingin mengecek sisa kuota internet untuk smartphone kamu, sekian dan selamat mencoba !

About Rian Agustianto

Rian Agustianto

SEO enthusiast. A Bachelor of IT & Content writer since 2013.