Saturday , November 23 2024

Opera Android Blokir Kotak Dialog Cookie

Opera Android Kini Blokir Kotak Dialog Untuk Cookie

Opera Android Kini Blokir Kotak Dialog Untuk Cookie – Opera merupakan salah satu browser yang cukup banyak digunakan oleh pengguna smartphone saat ini. Browser ini menawarkan fitur yang beda dengan browser lainnya yakni mode hemat data atau data saving yang tentu akan sangat bermanfaat untuk menghemat kuota.

Hadirnya peraturan GDPR di berbagai situs web menjadkan penelusuran seluler menjadi proses yang cukup membosankan dimana kamu akan secara otomatis setuju dengan perusahaan yang menjual data atau membuang waktu untuk benar-benar mematikan semua opsi.

Sedangkan kotak-kotak dialog untuk cache mungkin tak nyaman namun Opera hanya memperbarui aplikasi Android-nya dimana kamu bisa membuatnya di filter dan dihapus dengan beralih ke pengaturan yang sederhana.

Opera Android Kini Blokir Kotak Dialog Untuk Cookie

Untuk versi baru 48 dari aplikasi ini mempunyai dua fitur yang lebih rapi yakni jika smartphone kamu menjalankan OS Android 7.1 Nougat atau di atasnya maka kamu bisa melakukan scan kode QR untuk menelusuri atau menelusuri pintasan tab secara langsung di Layar Utama. Ketuk panjang di ikon aplikasi Opera dan cukup pilih Tab Baru dari menu 3D.

Baca juga:  Aplikasi Opera Max Resmi Ditarik Dari Google Play Store

Sementara beberapa pengguna mungkin mempermasalahkan font kecil pada perangkat seluler sehingga Opera juga berfungsi disini. Fitur bungkus teks baru diuji Beta dan akhirnya menghasilkan peluncuran fitur secara sempurna.

Opera Android Kini Blokir Kotak Dialog Untuk Cookie

Kamu bisa mencobanya dengan membuka opsi Teks lalu klik Teks Bungkus dan pilih ukuran huruf yang diinginkan. Ini menghadirkan scroling vertikal sedikit lebih banyak, tetapi setidaknya kamu tak  perlu repot-repot lagi menggunakan fitur zoom setiap saat.

Demikianlah ulasan mengenai Opera untuk Android yang kini sudah memblokir dialog untuk cookie, aemoga ulasan di atas bisa menjadi informasi yang bermanfaat untuk kamu khususnya pengguna Opera, sekian dan selamat mencoba !

About Rian Agustianto

Rian Agustianto

SEO enthusiast. A Bachelor of IT & Content writer since 2013.